Logo

Desa Lakatong

Kabupaten Takalar

Home

Profil Desa

Infografis

Listing

IDM

Berita

Belanja

PPID

Wisata Pantai Punaga - Manggarabombang

Wisata Pantai Punaga - Manggarabombang

Invalid Date

Ditulis oleh Administrator

Dilihat 0 kali

Wisata Pantai Punaga - Manggarabombang

Pantai Punagasangat cocok untuk melepas penat di akhir pekan.

Tak hanya menawarkan panorama indah pantai dengan tebing dan pasirnya.

Pantai Punaga juga pernah menjadi lokasi syuting film Tenggelamnya Kapal van Der Wijk.


sangat cocok untuk melepas penat di akhir pekan.

Tak hanya menawarkan panorama indah pantai dengan tebing dan pasirnya.

Pantai Punaga juga pernah menjadi lokasi syuting film Tenggelamnya Kapal van Der Wijk.



Berdiri di tebing alaminya akan membuat pengunjung merasa seperti Zainuddin yang menatap cakrawala sebelum merantau ke tanah Minang.

Berminat ke sana?

Wisata pantai punaga terletak di Desa Punaga, Kecamatan Mangarabombang, Kabupaten takalar.

Jalan ke sana mulus. Para wisatawan dapat melaju dengan motor atau mobil tanpa perlu takut ban kendaraan masuk jalanan berlubang.

Jaraknya sekitar 25 kilometer dari jantung kota Kabupaten takalar, Kecamatan Pattallassang.

Dengan kecepatan sedang, waktu tempuh sekitar 30-45 menit.

Dari Kota Makassar berjarak sekitar 55 km. Waktu tempuh sekitar 2 jam.

 (Source: https://makassar.tribunnews.com/2019/03/13/pernah-jadi-lokasi-syuting-film-ini-spot-instagenic-di-pantai-punaga-takalar)

Bagikan:

Wisata Lainnya

Wisata Lainnya

Logo

Desa Lakatong

Kecamatan Mangarabombang

Kabupaten Takalar

Provinsi Sulawesi Selatan

© 2025 Powered by PT Digital Desa Indonesia